Adalah tempat mencari informasi dan trik atau tips teknologi terbaru

Cara Mudah Memasang Iklan di Atas Blog Blogger

Cara Mudah Memasang Iklan di Atas Blog Blogger

Selamat datang di Syam’s Blog



Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tips mudah memasang iklan di bagian atas blog anda. Iklan yang di pasang di blog memang menguntungkan karena pemilik blog bisa mendapatkan penghasilan tambahan dari iklan tersebut, namun mungkin anda bingun ingin menaruh iklan di bagian atas blog anda tetapi anda tidak tahu caranya.

Baca Postingan terdahulu :
Cara Mudah Membuat Blog Blogger
Cara Mudah Posting Blog Melalui Opera Mini Hp


Di sini saya akan meberikan cara yang menurut saya sangat mudah memasang iklan di bagian atas blog anda.

Langkah-langkah :

1. Login terlebih dahulu ke http://www.blogger.com

2. Klik template

3. Lalu klik Edit HTML  

4. Cari kode </head>  dengan menekan tombol Ctrl + F 

5. Setelah ketemu kode </head>  lalu letakkan kode iklan anda tepat di atas kode </head>  , dengan syarat parse terlebih dahulu kode iklan anda

6. Lalu simpan template.

Hasilnya akan seperti ini


Selamat mencoba !!!

Baca juga : 
Cara Mudah Menambahkan Tombol Share di Bawah Postingan Blogger
Cara Mengganti Template Blogger




share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by Syamsuri, Published at 5:28 PM and have